cara mencerahkan kulit wajah yang kusam secara alami -->

cara mencerahkan kulit wajah yang kusam secara alami

BroAndika.com - Wajah kusam adalah wajah yang tidak di inginkan oleh sebagian bahkan semua orang karena saya yakin di dunia ini tidak ada satupun orang yang ingin tampil jelek denga wajah yang kusam dan berjerawat malah saya yakin bahwa semua orang menginginkan wajah yang mulis indah dan sedap untuk di pandang, dan banyak orang yang beranggapan bahwa wajah yang kusam memberikan kesan jorok di bagian wajahnya dan membuatnya tampil dengan kurang percaya diri.

Banyak orang yang menempuh beberapa cara alternatif untuk membuat kulit wajahnya menjadi tampak indah dan tidak kusam. Kulit kusam sebenarnya si sebabkan oleh banyak hal diantaranya terik matahari yang bersentuhan langsung dengan kulit dan ditambah lagi dengan polusi dimana-mana ini memberikan efek yang lebih terhadap kusamnya kuli anda.

Selain cara yang menggunakan uang banyak untuk mengatasi kulit kusam ada banyak cara alami juga yang dapat anda lakukan untuk mengatasi kulit anda yang kusam tersebut, dan menurut saya cara alami yang bisa anda lakukan selain ampuh juga di jamin sehat karena alami. Kulit kusam sebenarnya saya juga pernah mengalaminya dan membuat daya menjadi kurang percaya diri dengan keadaan tersebut, dan dengan hal itu membuat saya tergerak untuk menulis hal ini untuk membuat orang lain tau untuk mengatasi hal semacam ini. Dan berikut di bawah ini beberapa cara yang dapat anda lakukan untuk mengatasi kulit kusam yang anda alami.

Madu.
Kebanyakan orang mengalami kulit kusam di bagian wajahnya dan ini tentu sangat menganggu sekali karena dengan kulit kusam memberikan efek kurang sehat pada bagian kulit wajah. Dan salah satu cara mengatasi kulit kusam anda adalah dengan menggunakan madu dan caranya juga sangat simpel dan sangat mudah yakni menyiapkan sedikit madu dan membuatnya sebagai masker dan diamkan hingga beberapa menit dan setelah dirasa cukup maka bersihkan dengan menggunakan air hangat, dan lakukan hal ini secara rutin untuk mendapatkan hasil yang masksimal.

Konsumsi buah dan sayuran.
Salah satu penyebab kulit menjadi kusam adalah karena kurangnya nutrisi dan vitamin yang anda konsumsi ini biasanya terjadi pada orang yang sering diet ekstrim yang malah berakibat pada kesehatannya termasuk kesehatan kulitnya maka dari itu usahakan untuk tetap mengkonsumsi buah dan sayur agar kulit anda tetap menjadi lebih sehat dan menjadi lebih segar. Hal ini di sarankan oleh semua dokter untuk mengatasi kulit kusam anda.

Minum air yang cukup.
Hal lain yang menyebabkan kulit menjadi kusam dan menjadi kurang sehat adalah karena anda terbiasa untuk tidak mengkonsumsi air yang cukup yang di butuhkan oleh tubuh sebagaimana yang kita ketahui bahwa tubuh membutuhkan dua liter air perharinya atau setara dengan delapan gelas perharinya dan kebanyakan orang tidak menyadari hal itu dan akibatnya kulit menjadi kusam dan kurang sehat. Air memiliki fungsi untuk kesehatan anda salah satunya adalah membuat kulit anda menjadi lebih sehat dan cerah.

Terbiasalah dengan mencuci muka.
Ini juga menjadi kebiasaan oleh orang banyak yakni tidak membiasakan diri untuk mencuci mukanya sebelum dan sesudah tidur. Dan kebanyakan makeup yang masih menempel di wajahnya dibiarkan tetap menempel hingga terbangun dari tidurnya namun sebenarnya ini adalah kebiasaan yang buruk dan berakibat fatal nantinya pada kulit anda dan salah satu akibatnya andalah menyebabkan kulit menjadi kusam dan menjadi kurang sehat.

Olaharaga.
Dari beberapa artikel yang telah saya muat sebelumnya kebanyakan menyarankan untuk berolah raga dan lagi–lagi kali ini saya menyarankan anda untuk berolahraga karena dengan olahraga maka tubuh anda akan menjadi lebih sehat dan menjadi lebih segar dan salah satu manfaat terbesarnya anda membuat kulit menjadi lebih sehat dan mebuat kulit menjadi tidak kusam maka dari itu saya menyarankan anda untuk berolahraga yang cukup.

Demikian artikel yang dapat saya tuliskan pada kali ini tentang cara alami mengatasi kulit kusam karena dengan cara alami akan membuat anda lebih sehat dan yang pastinya akan terhindar dari segala macam efek samping atau dengan kata lain tanpa efek samping. Dan akhir kata semoga artikel ini bisa berguna dan bermanfaat untuk kalian semua.

TerPopuler